MqR4Max8MWpcNat8LWZ4NWZ4yTUfATofA7IowqV=

Harga Decking Kayu Solid Outdoor, Lantai Kolam & Biaya Pemasangan 2024

Harga Decking Kayu Terbaik tahun 2023, Produk Premium Tahan Dalam Kondisi outdo…

BLANTERLANDINGv101
629775491385809009

Harga Decking Kayu Solid Outdoor, Lantai Kolam & Biaya Pemasangan 2024

Jumat, 14 Juni 2024
harga decking kayu

Decking kayu Rajawali Parquet Indonesia, Perusahaan Pengolahan kayu Berkualitas, menyediakan produk decking Kayu Berkualitas.

Berikut beberapa daftar Harga Decking Kayu Harga Murah, yang bisa Anda pilih :

Jenis Decking Ukuran per pcs (cm)  Harga per Meter² (Rp)
 Decking kayu Bengkirai Polos 1,9 cm x 6,9 cm x 210 cm up RP. 348.000 /m²
 Decking kayu Bengkirai 1,9 cm x 9 cm x 100 cm up RP. 448.000 /m²
 Decking kayu Bengkirai Jumbo 2,5 cm x 14,5 cm x 100 cm up RP. 756.000 /m²
 Decking kayu Merbau 1,9 cm x 9 cm x 100 cm up RP. 487.000 /m²
 Decking kayu Ulin Kalimantan 1,9 cm x 9 cm x 100 cm up RP. 888.000 /m²
Harga diatas belum termasuk biaya pasang
Whatsapp / Call : 0811-244-042
(Samudra)

Gambar produk :

Decking Kayu Ulin

Decking Kayu Bengkirai

Decking Kayu Merbau

Ke-3 jenis kayu di atas merupakan jenis Kayu keras, yang mana anda tidak perlu khawatir meskipun digunakan di luar dan terkena terpaan panas dan hujan langsung kayu akan busuk. Kayu ini merupakan kayu keras kelas keras 1, bisa bertahan puluhan tahun dengan kondisi extrim.

Special Produk Decking kayu 

Tersedia produk Sisa Export, silahkan hubungi marketing kami unruk Ketersedian produk, sisa export, atau discontinue.

Mengenal Decking Kayu Outdoor

Untuk itu, jika Anda tertarik dengan material kayu outdoor, Anda perlu mengenal beberapa informasi terlebih dahulu, berserta produk terbaik mana yang harus Anda pilih. Maka dari itu, simak ulasannya berikut : 
Decking kayu outdoor
Decking kayu atau Lantai kayu outdoor merupakan material pijakan yang khusus digunakan untuk kebutuhan area luar ruangan. 

Dcking kayu biasanya diterapkan dibeberapa area penting, seperti Lantai Taman, Teras, Lantai Balkon, dan bisa juga digunakan sebagai pagar. 

Postur produk yang tebal dan keras, menjadikan material Decking sangat diandalkan untuk kebutuhan tersebut. Untuk itu, kenapa para kontruksi mempercayai material satu ini. 

Fitur Decking kayu Oudoor

Tidak hanya itu saja, kebutuhan Decking diunggulkan karena material satu ini  memiliki fitur pijakan yang menguntungkan, salah satunya yaitu alur air yang ada dibagian atas produk. 

fitur decking

Alur air, tersebut berfungsi sebagai aliran air, yang bertujuan agar air tidak mengenap dipermukaan lantai luar, karena jika mengendap lantai tersebut akan mudah terkikis dan tentunya akan menyebabkan lantai licin. 
http://www.rajawaliparket.com/p/harga-lantai-kayu-flooring-dan-parket.html

Harga Decking / Lantai kayu Outdoor terbaru 2019

Tapi, Andapun dapat menggunakan Decking tanpa alur atau Decking polos, Produk tersebut bisa Anda gunakan untuk kebutuhan dalam ruangan yang tidak terlalu terkena cuaca hujan, seperti lantai dapur, atau lantai tempat whudu. 

Bagaimana? Tertarik dengan Produk Decking? jika Anda tertarik, berikut akan kami uraikan beberapa daftar Harga Decking termurah, yang bisa Anda Pilih. Berikut daftarnya : 

Setelah Anda menggetahui daftar dari Produk Decking Kayu harga murah, Andapun tentunya perlu mengenal bagaimana karkateristik serta spesifikasi dari Produk Produk Decking diatas, untuk itu yuk simak ulasannya berikut : 

Mengenal Decking Kayu

Decking kayu atau lantai kayu outdoor ini memiliki spesifikasi kayu yang berbeda dengan lantai kayu dalam ruangan. 

Kayu-kayu untuk diterapkan diluar ruangan haruslah memiliki sifat yang tahan terhadap cuaca, tahan terhadap air dan tidak mudah keropos serta memiliki tingkat awet yang sangat tinggi.

Dan kayu-kayu yang memiliki sipat diatas hanya sedikit diantaranya : kayu Ulin, Bengkirai, dan Merbau.

Decking Kayu Ulin 

Decking Ulin

Kayu ulin adalah kayu asal kalimantan yang memiliki sifat keras, awet dan kuat, bahkan decking Ulin termasuk pada jajaran kayu keras dunia asal Indonesia. 


Kayu Ulin ini banyak dimanfaatkan sebagai bahan-bahan kontruksi berat seperti bantalan rel kereta api, kapal laut, bangunan bertingkat dan bangunan lain yang membutuhkan bahan keras.
Kayu ulin ini sangat cocok untuk dipasang di luar ruangan karena kualitasnya yang tahan terhadap perubahan  cuaca serta kekeroposan karena terkena air. 

Bahkan banyak industri pertukangan yang bilang bahwa kayu Ulin ini semakin terkena air maka akan semakin keras.

Decking Kayu Bengkirai

Decking Bengkirai

Kayu Bengkirai juga memiliki tempat asal yang sama seperti kayu Ulin yaitu Kalimantan. Kayu ini memiliki sifat yang hampir sama dengan kayu Ulin, dari segi tampilan dan juga tingkat kuat nya. 

Hal yang membedakan kedua kayu ini terletak pada tingkat ketahanannya. 


Dimana kayu Bengkirai ini memang tidak sekuat dan seawet kayu Ulin. Namun, tentu kayu Bengkirai masih sangat layak untuk digunakan sebagai lantai luar ruangan. 

Terlebih lagi, harga yang dimiliki decking kayu Bengkirai ini lebih terjangkau dibandingakan jenis lantai kayu outdoor lainnya.

Decking Bengkirai, memiliki beberapa produk yang bisa Anda gunakan, tentunya dengan harga yang beragam. Berikut Informasinya : 

Produk Bengkirai tersebut memiliki ukuran yang berbeda dibanding dengan Decking bengkirai standar, namun perihal kualitas produk Decking Bengkirai sama saja.

Decking Kayu Merbau 

Decking Merbau

Kayu Merbau merupakan kayu asal Papua yang dikenal juga dengan nama Merbabu di daerah asalnya.
Jenis kayu ini memiliki tingkat kekerasan yang baik serta tingkat awet yang baik pula. sehingga cocok untuk diterapkan dalam kondisi iklim ekstrim. 
Disisi lain, jika kita berbicara dari segi tampilan kayu Merbau ini sendiri memiliki warna yang merah kecoklatan. 

Tentu ini menjadi daya tarik tersendiri dari kayu merbau yang tidak bisa anda dapatkan pada jenis kayu lainnya.


Hanya saja, kayu merbau ini sangat tidak disarankan untuk dipasang di samping kolam renang karena kayu ini bila terkena air akan mengeluarkan banyak gatah merah yang lumayan sulit dihilangkan.

Namun, sulit bukan berarti tidak bisa dihilangkan, hanya butuh waktu sekitar 1-2 bulan saja getah tersebut akan menghilang dengan sendirinya, alangkah lebih baik jika anda merawat nya secara baik dan benar.
Jika Anda mengingikan Fitur dan variasi lain dari Decking Merbau, berikut beberapa produk Decking Merbau yang bisa Anda gunakan :
Setelah Anda mengenal Decking kayu Solid diatas, apakah anda tahu keunggulan dan keuntungan apa saja yang akan anda dapatkan jika menggunakan Decking Kayu? 

untuk itu yuk simak keunggulan dari penggunaan Decking Kayu, berikut informasinya : 

Keunggulan Menggunakan Decking Kayu Solid

  1. Decking Kayu memberikan kesan Aman dan nyaman untuk pijakan Area luar, terkhususnya untuk pooldeck. Decking kayu bisa diandalkan. 

  2. Memberikan nilai visual yang tinggi, karena beberapa jenis kayu diatas memiliki warna dan serat yang cantik dan indah hal ini dapat membuat hunian area luar semakin berkesan.

  3. Dapat dijadikan investasi jangka panjang, karena kayu decking memiliki jangka waktu yang panjang dan membuat huian anda semakin bernilai Tinggi. 

  4. Kayu memiliki senyawa alami yang dapat menyehatkan pernafasan Anda, untuk itu semakin Anda menggunakan decking semakin area hunian Anda semakin sehat dan menyegarkan

  5. Decking Kayu solid tentunya tahan terhadap berbagai macam cuaca, bahkan cuaca ekstream sekalipun. Karena pemilih kayu decking telah teruji dan sangat terjamin kekokohannya.

Whatsapp / Call : 0811-244-042
(Samudra)
BLANTERLANDINGv101
Produk kami
lantai kayu ruang tamu
lantai kayu kamar tidur
lantai kayu tangga
lantai kayu rumah

Apa kelebihan Lantai kayu solid?

Lebih kuat

Lebih awet

Nyaman digunakan


Formulir Kontak Whatsapp×
Data Anda
Data Lainnya
Kirim Sekarang